kaemfret.blogspot.com - Resep Krengsengan Daging Kambing Bumbu Enak Terbaru. Mau masak apa ya, Masakan jawa timur / arab nih?, ok lah kita lihat cara membuat makanan lezat ini.
kembali lagi anda membaca recipe penting dan enak dari kami, memasak kambing cukup pusing jg ya, kadang bosan dgn yg itu itu aja, misalnya gulai, tongseng dan sate, tapi kali ni admin akan memberikan cara masak krengsengan. seperti apa rasa dan bumbu masakan ini?. Makanan tradisional Jawa Timur ni kerap jadikan menu hidangan acara utama seperti acara syukuran, resepsi pernikahan dll.
Resep Krengsengan daging hewan kambing |
Krengsengan mempunyai rasa yg gurih serta lezat, layaknya semur, terlebih bila diolah dgn betul, jadi daging empuk jg lembut. dari sini saja anda sudah bisa membayangkan bukan?. Nah admin RESEP4 mencoba memberi resep masakan praktis dgn bumbu tradisional asli daerah Jawa Timur
Resep Krengsengan Daging Kambing
Bahan dan bumbu
Daging kambing = 1/4 kg
Bawang merah = 6 siung
Bawang putih = 2 siung
Tomat = 2 buah
Kecap manis = 2 sendok makan
Lada = 1 sendok teh
Cabe rawit = 6 buah
Garam = secukupnya
Minyak goreng = 4 sendok makan
Petis udang = 4 sendok makan
Cara membuat Krengsengan daging kambing
- Pertama tama cuci Daging yg bersih, lalu rebus.
- Angkat, kemudian potong-potong sebesar dadu.
- Selanjutnya haluskan bumbu bumbu, tambahkan petis, campurkan daging dan tumis kembali.
- Langkah terakhir tambahkanlah air, biarkan masak, lunak dan kuah menjadi kental.
Nah bagaimana sobat?, cukup mudah bukan, lihat jg tongseng sapi, Kami rasa anda tak akan ada kesulitan untk membuat "semur" / Resep Krengsengan Daging Kambing enak ini.
0 Response to "[Resep Daging] Resep Krengsengan Daging Kambing Bumbu Enak"
Posting Komentar